Penyalahgunaan narkotika telah lama menjadi masalah yang serius di Indonesia. Pemidanaan penyalahguna narkotika dengan pidana penjara merupakan suatu bentuk penegakan hukum, narapidana narkotika dapat dikatakan sebagai orang yang sakit dan sangat tidak bijaksana ketika orang mencampurkan orang yang sakit dengan pelaku tindak pidana yang lain. Proses Pembinaan teradap Narapidana narkotika menjad…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan Lembaga Pemasyarakatan Kelas 1 Malang dalam melaksanakan pembinaan terhadap warga binaan narkotika agar tidak terjadi pengulangan tindak pidana dan mengetahui kendala-kendala dalam melaksanakan pembinaan warga binaan narkotika. Penelitian ini merupakan penelitian hukum empiris. Lokasi penelitian ini adalah di Lembaga Pemasyarakatan Kelas 1 …
Visi dan Misi suatu instansi dapat terlaksanakan dengan baik jika memiliki pimpinan yang bertanggung jawab, semua pegawai disiplin dalam bekerja dan memiliki kinerja yang unggul. Namun terkadang belum seratus persen sesuai dengan yang diharapkan, visi yang dimiliki masih jauh dari kenyataan dan masih menjadi goal butuh usaha ekstra untuk mewujudkannya. Oleh karena itu masih sangat diperlukan p…
JULIUS DWI PUTRA REMETWA, Hukum Pidana, Fakultas Hukum Universitas Merdeka Malang 22 Februari 2019, Peran Lembaga Pemasyarakatan dalam Pembinaan Warga Binaan Koruptor. Pembinaan terhadap Warga Binaan yang dilaksanakan di Lembaga Pemasyarakatan kelas I Kota Malang di laksanakan berdasarkan dengan undang-undang No 12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan, Peraturan Pemerintah Nomor 31 Tahun 1999…
Pembinaan narapidana merupakan upaya terakhir (Ultimum Remidium) untuk mengembalikan seseorang yang sedang tersesat sehingga seseorang tersebut dapat menyadari kesalahannya dan tidak mengulangi perbuatan tindak pidana kembali. Sistem pembinaan yang di berikan kepada narapidana adalah sistem pembinaan yang pemasyarakatan sesuai yang diatur dalam Undang- Undang Nomor 12 Tahun 1995 Tentang Pe…
Pembinaan keterampilan di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan kelas IIA Kebonsari Kota Malang di laksanakan berdasarkan dengan Undang-Undang No 12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan, Peraturan Pemerintah Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pembinaan dan Pembimbingan Warga Binaan Pemasyarakatan, dan Keputusan Mentri Kehakiman Nomor M.02 PK 04 10 Tahun 1990 tentang Pola Pembinaan Narapidana yang menjadi huku…
di laksanakan berdasarkan dengan undang-undang No 12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan, Peraturan Pemerintah Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pembinaan dan Pembimbingan warga binaan Pemasyarakatan. Pembinaan yang diberikan sesuai dengan bakat dan minat para Warga Binaan Koruptor serta menjadikan para Warga Binaan Koruptor menjadi salah satu motor penggerak dalam pembinaan Warga Binaan yang lain yang…
Yang menjadi latar belakang dari penelitian ini adalah fenomena yang terjadi pada kehidupan anak-anak jalanan, akibat faktor ekonomi yang menyebabkan anak-anak harus turun ke jalan atau lari dari rumah dan mencari nafkah di jalanan. Penanganan anak jalanan dan pemenuhan hak-hak anak oleh pemerintah belum melekat dalam diri anak jalanan. Dinas Sosial Kota Malang sebagai unsur pelaksanan otonomi …
Alun-alun Kota Malang merupakan tujuan utama destinasi pariwisata di Kota Malang yang sedang dipromosikan oleh pemerintah Kota Malang melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Malang. Alun-alun menjadi daya tarik wisatawan yang berkunjung karena pengunjung dapat menikmati berbagai macam fasilitas yang ada di alun-alun seperti air mancur, area street dance/break dance, play ground untuk anak-…
Setiap tahun ketahun dengan adanya globalisasi pasti akan ada permasalahan baru yang harus diselesaikan, seperti tingginya kenakalan anak yang disebabkan pergaulan bebas karena kurangnya pembinaan dan pengawasan orang tua. Dalam hal tersebut pemerintah harus menangani masalah-masalah yang ada berupa pembinaan terhadap anak yang melakukan kenakalan atau tindak pidana melalui Lembaga Pembinaan Kh…