Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Kompensasi, Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan di Rs. Arsy Paciran Lamongan. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 60 responden. Metode pengumpulan sampel menggunakan teknik sovlin. Metode kualitas data pada uji validitas menggunakan product moment sedangkan uji reliabilitasnya menggunakan cronbac Alpha. Metode pengu…
Latar belakang penelitian berdasarkan fenomena yang ada bahwa karyawan belum bekerja maksimal dalam perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendapatkan kajian tentang pengaruh motivasi, komunikasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Pindad (Persero) Turen Malang. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif, jumlah sampel sebanyak 62 responden…
Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan komitmen kerja, kepuasan kerja, efektivitas kerja, dan kinerja pegawai, mengetahui pengaruh komitmen kerja, kepuasan kerja, dan efektivitas kerja terhadap kinerja pegawai Bank BRI Martadinata Cabang Malang dan mengetahui variabel manakah yang berpengaruh dominan terhadap kinerja pegawai Bank BRI Martadinat Cabang Malang. Sampel dalam penelitian ini seban…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh indikator dari laporan keuangan pada penghindaran pajak. Leverage, Net Profit Margin (NPM), Ukuran Perusahaan, Komite Audit dan Operating Cash Flow (OCF) digunakan sebagai variabel bebas yang diduga memberikan pengaruh terhadap variabel terikat agresivitas pajak yang diproksikan dengan Book Tax Difference (BTD). Penelitian ini menggunakan krite…
Tujuan penelitian ini menganalisa pengaruh dewan komisaris independen, komite audit, kepemilikan manajerial dan ukuran perusahaan terhadap manajemen laba pada perusahaan property and real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Pemilihan sampel dilakukan dengan metode purpose sampling. Data yang digunakan adalah data sekunder. Metode anali…
Negosiasi adalah sebuah Proses komunikasi untuk menjalin sebuah kerjasama atau untuk mencapai sebuah kesepakatan. Penilitian ini membahas tentang Strategi Negosisasi yang dilakukan Polresta kota Malang dalam penanganan aksi demonstrasi penolakan RKUHP dan UU KPK. Strategi negosiasi adalah untuk mendapatkan proses negosiasi yang tepat dan efektif. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui St…
Perilaku komunikasi membantu adanya proses adaptasi dalam sebuah masalah mahasiswa Lampung saat merantau di kota Malang. Geger budaya atau culture shock merupakan gejala awal yang terjadi pada perantau yang kemudian diikuti oleh adaptasi budaya. Fenomena gegar budaya ini biasanya terjadi ketika mahasiswa perantau mencoba beradptasi dengan mahasiswa perantau lain yang ditemuinya dengan latar bud…
Tujuan penelitian adalah (1) Untuk mengetahui strategi komunikasi pemasaran yang dilakukan “Artshop Hinggi Humba” dalam menumbuhkan minat beli, (2) faktor-faktor komunikasi pemasaran yang dilakukan diArtshop Hinggi Humba. Strategi komunikasi pemasaran merupakan salah satu kegiatan yang digunkan oleh suatu perusahan untuk mencapai tujuan yang diterapkan oleh perusahan dalam mencapai laba ya…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tujuan penelitian yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui dan meneliti terhadap Pengaruh Terpaan Komunikasi Pemerintah Kota Batu Terhadap Pemahaman Pedagang Kaki Lima Tentang Perda PKL di Alun – alun Knota Batu. Penelitian ini diteliti dengan menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan melakukan penyebaran kuisioner secara…
Pelayanan masyarakat merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi perkembangan negara dari dalam negri dengan memperbaiki hubungan antara aparatur dan masyarakat. Dengan menjalin hubungan yang baik antara masyarakat dan aparatur akan membuat hubungan internal negara menjadi solid dalam hal masyarakat dan aparatur untuk mengembangkan negara. Aparatur yang bersinggungan dengan masyarakat merupak…