Usaha meminimalisasi pembayaran beban pajak dapat dilakukan dengan cara penggelapan pajak (tax evasion) ataupun dengan cara penghindaran pajak (tax avoidance). Penggelapan pajak merupakan pengurangan pajak dengan cara ilegal yaitu dengan cara memanipulasi data sehingga melanggar undang-undang perpajakan dan merugikan negara. Penghindaran pajak merupakan usaha penghematan pajak dengan cara tanpa…
Penelitian ini bertujuan untuk mencari tahu apakah faktor-faktor internal seperti motivasi kerja, proses belajar, dan perkembangan moral berpengaruh terhadap pelaksanaan kewajiban hukum profesi auditor independen, yang terjadi di beberapa KAP di Malang. Penelitian ini adalah penelitian penjelasan (explanatory), yaitu menyoroti hubungan antara variabel-variabel penelitian dan menguji hipotesis …
Camat adalah perangkat Daerah Kabupaten dan Daerah Kota dan bukan lagi kepala wilayah administrasi pemerintahan, dengan demikian camat bukan lagi penguasa tunggal yang berfungsi sebagai administrator pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan, akan tetapi merupakan pelaksana sebagian wewenang yang dilimpahkan oleh Bupati/Walikota. Selain itu diatur pula dalam pasal 1 Keputusan Mendagri No. 15…