Mesin Bubut atau CNC merupakan mesin yang berguna untuk membentuk material yang berbentuk bulat. Bahan yang dapat dikerjakan menggunakan mesin bubut ini adalah kayu, PP, PVC, Teflon, bronze, brass, stainless steel, alumunium, carbon steel, mild steel, dan sebagainya. Jenis bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Aluminium T 6061. Namun selama proses bubut berlangsung, tebal bagian bend…