Penelitian ini bertujuan ini untuk 1) Untuk mengetahui pengaruh variabel kualitas pelayanan yang meliputi realibility (keandalan), tangible (bukti langsung), responsiveness (daya tanggap), assurance (jaminan), dan emphaty (empati) secara bersama-sama terhadap kepuasan pelanggan Hotel Mutiara Malang. 2) Untuk mengetahui variabel yang mempunyai pengaruh paling besar di antara variabel realibilit…