Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja keuangan bank BUMN dengan menggunakan analisis rasio keuangan dan mengetahui bank mana yang memiliki kinerja keuangan yang baik. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan menggunakan pendekatan kuantitatif yaitu metode analisis rasio keuangan : rasio likuiditas, rasio solvabilitas dan rasio rentabilitas. …