Mengingat besarnya peranan atas tanah dengan demikian meningkatnya akan harga,maka dengan berlakunya undang-undang pokok agraria beserta peraturan-peraturan pelaksanaannya,peralihan hak atas tanah perlu ditingkatkan dan diatur sendiri karena sengketa mengenai atas tanah sering timbul dengan latar belakang pemindahan hak atas tanah. Pemindahan hak atas tanah dapat terjadi karena jual bel…
Majalah sebagai media massa cetak merupakan sebuah institusi komunikator yang melembaga. Konten dari majalah mampu menjadi sebuah informasi pesan yang mampu menjadikan sebuah kajian dalam ilmu komunikasi. Sejalan dengan ketergantungan khalayak akan informasi, maka fenomena komunikasi yang akan terjadi ialah semakin tingginya kesadaran khalayak atas kekuatan informasi tersebut. Sifat majalah ya…
Undang-undang Nomor 22 Tahun 1999 tentang Pemerintah Daerah telah melahirkan paradigma baru dalam pelaksanaan Otonomi Daerah, yang meletakkan otonomi yang penuh, luas dan bertanggung jawab pada Daerah. Namun seiring dengan dinamika masyarakat yang semakin tumbuh dan berkembang yang semakin menuntut terwujudnya kesejahteraan masyarakat melalui peningkatan, pelayanan, pemberdayaan, dan peran sert…
Salah satu tujuan seseorang bekerja atau menjadi karyawan pada suatu perusahaan adalah untuk memperoleh balas jasa atas pengorbanan jasanya. Balas jasa atas pengorbanan jasanya merupakan masalah yang sangat penting. Apabila masalah ini kurang mendapat perhatian, justru akan dapat memberikan pengaruh yang tidak baik terhadap kelancaran tercapainya sasaran perusahaan. Penelitian ini bertujuan u…
Tugas akhir ini menyajikan penelitian perilaku tegangan regangan beton mutu tinggi terkekang spiral. Sejumlah 18 benda uji silinder beton yang terdiri 12 benda uji silinder 100 x 200 mm, dan 6 benda uji silinder 100 x 400 mm, dengan perubahan spasing pada keadaan tegangan leleh dan diameter tulangan spiral adalah tetap dikenai beban tekan uniaksial dengan Compressive Testing Machine (CTM) kap…
Energi merupakan kebutuhan masyarakat yang sangat diperlukan. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta meningkatnya jumlah populasi penduduk dunia secara langsung berpengaruh pada tingkat kebutuhan sumber energi. Sistem pemanas air energi surya merupakan alternatif pemanfaatan sumber energi selain fosil. Dalam penelitian ini dirancang suatu alat kolektor surya plat datar mengguna…
Customer service adalah salah satu unit kerja dalam organisasi bank yang Bertugas pada front office kantor bank, sebagai petugas front office, customer service bertanggung jawab untuk memberikan informasi serta layanan pada nasabah dan calon nasabah sehubungan dengan produk dan jasa-jasa bank Dalam memberikan pelayanan pada nasabah, customer service harus mampu berkomunikasi den…
Tujuan penelitian dari skripsi ini adalah untuk mengetahui sejauhmana pengaruh variabel kedisiplinan yang terdiri dari absensi, keterlambatan kerja dan pelanggaran peraturan di PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur APJ Pamekasan – UPJ Sumenep Madura terhadap kinerja karyawan dilakukan oleh perusahaan, juga untuk mengetahui mana yang paling dominan pengaruhnya dari ketiga faktor kedisiplinan …