Sosialita adalah tokoh yang mewakili gaya hidup mewah kaum elite sosial atau borjuis yang diperkenalkan oleh bangsa Eropa. Sosialita menjadi ikon baru yang diperkenalkan oleh media komunikasi sebagai alat dari strategi pemasaran produsen produk gaya hidup, kepada masyarakat. Kehidupan sosialita memperlihatkan kebahagiaan dengan cara mengkonsumsi produk gaya hidup mewah, yang diyakini dapat mena…
Kemajuan teknologi membawa dampak besar bagi perkembangan industri. Produk hasil industri tidak terbentung, jauh melebihi apa yang dibutuhkan oleh masyarakat dan konsumen. Maka dibutuhkan alat untuk membantu melancarkan penjualan produk, dan media komunikasi menjadi alat terbaik, tidak hanya berperan sebagai penyedia informasi mengenai suatu kondisi, situasi dan fenomena; tetapi juga membu…