Pengujian pemesinan dengan proses bubut, dilakukan pada material benda kerja Alumunium T-6061 dan pahat HSS dengan geometri terencana. Permasalahan effek radius chips breaker, putaran spindel (n), gerak makan (f) terhadap kecepatan penghasilan geram /laju pemakanan material (Material Removal Rate/MRR) dan kekasaran permukaan (SR) untuk masing-masing kedalaman pemotongan (depth of cut). Pemil…