Abstrak : Pulau Buru merupakan salah satu Pulau yang terletak di Provinsi Maluku Indonesia. Pulau Buru dikenal sebagai Pulau penghasil tanaman kayu putih terbesar di Indonesia dengan luasan mencapai 120.000 Ha (48 persen dari total luasan tanaman kayu putih di Provinsi Maluku). Pulau Buru adalah kawasan yang berelevasi lebih dari 500 mdpl dengan curah hujan rata-rata 3000 – 4000 mm / tahun. …
Perkembangan kota dengan capaian kesejahteraan masyarakat yang sejalan dengan perkembangan teknologi terbaru, roda perekonomian yang kuat serta memiliki karakter kota yang kuat, diperlukan dalam beberapa rencana serta proses pembangunan pada sebuah kota di masa depan. Kota Batu merupakan kota yang memiliki karakter agro yang kuat sehingga diharapakan karakter tersebut dapat berperan penting pad…
Taman Nasional Baluran Merupakan salah satu Taman Nasional yang memiliki hewan Banteng Jawa. Populasi mamalia besar ini tergolong hampir punah karena ulah manusia dan dampak perubahan habitat yang mendorong kepada kelangkaan kebutuhan satwa untuk hidup dan berkembang biak. Hal itu menjadi latar belakang dari perencanaan dan perancangan Pusat Penelitian Banteng Jawa Taman Nasional Baluran dengan…