Penelitian ini berjudul “Peranan Polresta Malang Dalam Menangani Balapan Liar Sepeda Motor Yang Dilakukan Oleh Anak Anak Dan Upaya Penyelesaiannya”. Adapun latar belakang dari penelitian ini dikarenakan masih banyak balapan liar yang dilakukan oleh anak-anak, mereka mengganggu masyatrakat dan ketertiban umum. Anak melakukan balapan liar adalah suatu bentuk penyimpanagan sosial itu dikarenak…
Pertumbuhan jumlah kendaraan bermotor di Kota Malang terus mengalami peningkatan dari tahun ketahun. Namun kondisi tersebut tidak diiringi dengan peningkatan kesadaran tertib berlalu lintas dari masyarakat pengguna jalan raya, khususnya pelajar SMA di Kota Malang. Penggunaan kendaraan bermotor di kalangan pelajar SMA yang pada umumnya rata-rata masih dibawah umur sering melakukan tindakan …