Dalam rangka menciptakan pemerintahan yang baik (good governance) pada pemerintahan desa, maka perlu diciptakannya instrumen pendukung ataupun pengawasan yang baik. Hal yang paling penting ialah bagaimana penyelenggaraan pemerintahan desa yang lebih produktif dengan mengalokasikan keuangan desa tepat sasaran sehingga memberikan manfaat bagi masyarakat desa itu sendiri. Pendamping Desa adalah ja…
Latar belakang dari penelitian ini adalah dilihat dari kondisi yang ada sekarang bahwa sektor UMKM mampu memberikan lahan pekerjaan bagi tenaga kerja yang belum tertampung dalam dunia kerja. Hal ini lebih ditegaskan lagi dalam penjelasan pasal 3 UU No. 20 Tahun 2008 tentang UMKM disebutkan bahwa Usaha Mikro dan Kecil bertujuan untuk menumbuhkan dan mengembangkan usahanya dalam rangka membangun …