Latihan menembak adalah salah satu tugas pokok TNI. Terbatasnya jumlah munisi, tempat latihan menembak, serta penilaian koreksi hasil penembakan merupakan salah satu kendala dalam melaksanakan latihan menembak. Perkembangan teknologi saat ini sudah menggunakan sistem elektronika yang sangat canggih. Perlu adanya software yang digunakan pada latihan menembak pistol yang berfungsi untuk penilaian…
Dengan perkembangan teknologi terutama bidang elektronika, Modernisasi alat utama sistem senjata yang dimiliki oleh TNI-AD dapat diwujudkan. Pembuatan senjata otomatis berupa Remote Control Weapon Station (RCWS) merupakan salah satu wujud nyata untuk menambah kekuatan persenjataan TNI-AD. Sistem pengukur jarak yang terdapat pada RCWS dapat menggunakan laser, sensor ultrasonik atau menggunakan k…