Sarana infrastruktur jalan mempunyai peran yang sangat penting untuk menunjang pertumbuhan ekonomi masyarakat dalam memenuhi kebutuhan, baik untuk pendistribusian baran dan jasa. Tingginya pertumbuhan lalu lintas akibat dari pertumbuha ekonomi dapat menimbulkan masalah, apabila tidak diimbangi dengan perbaikan mutu dari sarana prasarana yang ada khususnya pada ruas jalan Metinaro Hatucona-L…