Perkembangan media televisi saat ini begitu pesat, perkembangan ini menyebabkan media televisi berlomba-lomba menyuguhkan berbagai tayangan yang dapat memenuhi kebutuhan masyarakat, sehingga berbagai macam konten siaran dapat dengan mudah ditemukan ditelevisi. Banyaknya konten siaran yang beragam ini mengakibatkan munculnya berbagai macam pro dan kontra terhadap pengaruh yang ditimbulkan dimasy…
Kata Kunci : Efek media televisi, remaja, kekerasan simbolik Media adalah memiliki fungsi sebagai saluran informasi, saluran pendidikan dan saluran hiburan. Efek media adalah konsekuensi dari apa yang media massa perbuat, baik disengaja maupun tidak. Media yang paling digemari saat ini adalah media televisi. Televisi merupakan media komunikasi yang menye…