This study aims to describe inflation (X1), non cash transaction (X2), export import (X3), and financial system stability which are used to determine the effect of inflation, non cash transaction and export import on financial system stability in Indonesia period 2016 – 2018 and to find out which variables between inflation, non cash transaction and export import have the greatest influence …
Inflation is an increase in prices of goods in general and applies continuously. Inflation is also the final target in the monetary policy framework. To be able to achieve the ultimate goal, it is necessary for central bank policy to determine direction. The BI rate is one of the variables that is able to control inflation because controlling inflation through the BI rate will affect the money …
Pergerakan nilai tukar dan inflasi yang diikuti oleh pergerakan suku bunga sebagai pengendali permintaan dan penawaran uang beredar maupun sebagai pengontrol inflasi maka suku bunga dapat digunakan sebagai alat mediasi nilai tukar dan inflasi untuk melihat dampaknya terhadap harga saham. Naik turunnya harga saham yang dipengaruhi oleh perubahan nilai tukar dan inflasi dapat mempengaruhi pengemb…
Dalam penelitian ini penulis melakukan pengamatan satu periode yang berkelanjutan (time series analysis). Pemilihan dimulai pada bulan Januari 2007 sampai dengan bulan Desember 2010 karena pada tahun ini perekonomian Indonesia pada posisi stabil setelah krisis moneter yang melanda Indonesia pada tahun 1998, karena pada era sebelum krisis, ekonomi Indonesia bertumbuh sangat pesat. Pendapatan p…