Tingginya arus kendaraan pada suatu ruas jalan akan menyebabkan penurunan pada kinerja jalan, Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar volume lalu lintas. Untuk mendapatkan suatu data yang diharapkan berdasarkan pada acuan pustaka dengan mengidentifikasi variabel – variabel yang diperlukan, dianalisa dengan menggunakan pendekatan Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI) 1997.…
Simpang jalan adalah simpul jalan raya yang terbentuk dari beberapa pendekat, dimana arus kendaraan dari berbagai pendekat tersebut bertemu dan memencar meninggalkan simpang. Sedangkan Manajemen lalu lintas adalah upaya-upaya pemanfaatan semaksimal mungkin system jaringan jalan yang ada dan bisa menampung lalu lintas sebanyak mungkin atau menampung pergerakan orang sebanyak mungkin dan memperha…
Kota Malang merupakan kota yang cukup besar sehingga pergerakan arus lalu lintas pun cukup besar. Persimpangan merupakan pertemuan antar ruas jalan disini arus lalu lintas terjadi titik konflik..Jalan Jupri- jalan Langsep – jalan I.R Rais – jalan Mergan lori merupakan salah satu titik kemacetan di kota Malang. Kemacetan yang terjadi di simpanga ini diakibatkan karena penyempitan di jalan Me…
Volume lalu lintas yang dapat ditampung disuatu ruas jalan, ditentukan oleh kapasitas persimpangan pada jalan tersebut dibandingkan kapasitas jalan itu sendiri. Persimpangan EMPAT ANTARA Jl. LANGSEP, Jl. JUPRI, Jl. MERGAN LORI DAN Jl. IKHWAN RIDWAN RAIS KOTA MALANG, terletak di Kecamatan Sukun Kota Malang, mempunyai 4 kaki persimpangan, yang dari sisi lalu lintas perlu mendapatkan perhatian se…
Posisi Bundaran Kecil ini sangat vital yaitu titik pertemuan arus lalu lintas dari empat arah kaki-kaki simpang di Kota Palangkaraya. Bundaran ini disamping dilalui arus lalu lintas antar daerah, lokasinya sangat strategis sebagai sarana penunjang segala aktifitas di lingkungan sekitarnya yang merupakan daerah perkantoran, pertokoan, lembaga pendidikan, perumahan dan lain-lain. Untuk mengetah…