Keberhasilan suatu perusahaan mendorong perusahaan lainnya untuk mengikuti jejak perusahaan pendahulunya dengan memproduksi produk yang sejenis atau hampir sama. Setiap perusahaan baik yang sudah lama berdiri maupun yang masih baru, menginginkan usahanya berkembang dan dapat meningkatkan volume penjualannya, sehingga dapat menguasai pangsa pasar. Yang perlu diperhatikan adalah analisis lingkung…
Setiap usaha baik usaha dalam tataran makro ataupun mikro selalu saja mempunyai visi dan misi yang hendak dicapai dan pada umunya semua perusahan menetapkan visi atau tujuanya yaitu mendapatkan keuntungan. Strategi pemasaran merupakan faktor yang paling penting dalam menentukan keberhasilan sebuah perusahaan. Tujuan yang hendaka dicapai dalam melakukan pemasaran adalah tujuan jangka pendek dan …