Tujuan penelitian adalah untuk menganalisis ratio likuiditas, leverage, dan profitabilitas yang diukur dengan current ratio, quick ratio, debt to asset ratio, return on asset, return on investment, dan net profit margin. Data yang digunakan berupa data sekunder yang diperoleh dari website Bursa Efek Indonesia. Dengan populasi yang digunakan adalah perusahaan konstruksi yang terdaftar di Bursa E…
Perusahaan barang konsumsi menjadi perusahaan yang penting bagi perkembangan perekonomian bangsa dikarenakan sektor ini menghasilkan produk langsung yang dikonsumsi masyarakat.Namun akhir-akhir ini pelaku usaha di sektor ini cemas karena banyaknya makanan dan minuman merk luar negeri yang masuk ke dalam negeri yang mengakibatkan bergesernya produk dalam negri.Hal ini menyebabkan penurunan penju…