Kinerja Keuangan perusahaan merupakan suatu gambaran tentang kondisi keuangan suatu perusahan yang dianalisis dengan menggunakna alat-alat analisis keuangan sehingga dapat diketahui mengenai baik buruknya keadaan keuangan suatu perusahaan yang mencerminkan prestasi kerja dalam periode tertentu. Untuk menilai kinerja keuangan perusahaan dapat ditunjukan melalui laporan keuangan yang telah disaji…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan berdasarkan rasio likuiditas, solvabilitas dan rentabilitas pada KPRI Bhakti Provinsi Nusa Tenggara Timur tahun 2015-2017. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif, yaitu dengan menggunakan analisis rasio keuangan. Analisis rasio yang digunakan dalam mengukur kinerja keuangan pada koperasi KPRI Bhakti menggunakan anal…
Laporan keuangan merupakan laporan yang sangat dibutuhkan bagi perusahaan agar perusahaan dapat melihat kemajuan atau kinerja keuangan perusahaan setiap tahun, dan dapat memberikan gambaran bagi perusahaan untuk mengambil keputusan. Tujuan penelitian ini umtuk mengukur kinerja keuangan PT.TELEKOMUNIKASI INDONESIA (PERSERO) Tbk selama periode 2015-2017 dengan menggunakan analisis rasio Likuidita…