Pembinaan keterampilan di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan kelas IIA Kebonsari Kota Malang di laksanakan berdasarkan dengan Undang-Undang No 12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan, Peraturan Pemerintah Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pembinaan dan Pembimbingan Warga Binaan Pemasyarakatan, dan Keputusan Mentri Kehakiman Nomor M.02 PK 04 10 Tahun 1990 tentang Pola Pembinaan Narapidana yang menjadi huku…
Laboratorium komputasi Universitas Merdeka Malang merupakan Laboratorium untuk pratikum komputer dasar dan autocad. Dari hasil kuisoner Nordic Body Map (NBM) menunjukkan bahwa presentase yang paling tinggi setelah melakukan praktikum pratikum komputer dasar dan autocad selama 2 jam adalah nyeri atau sakit ( pada posisi duduk ) pada saat pengoperasian komputer (pengetikan dan pemegangan muose). …
PT. XYZ merupakan perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang sigaret kretek mesin (SKM). Mesin produksi yang digunakan secara terus menerus akan mengalami penurunan tingkat kesiapan, dan kualitas. Apabila terjadi breakdown pada mesin produksi mengakibatkan proses produksi tidak dapat berjalan dengan lancar atau bahkan berhenti beroperasi. Efektifitas dari kegiatan maintenance sebesar 79% yan…
PT. XYZ merupakan perusahaan manufaktur yang memproduksi rokok, dimana bahan baku utama yang digunakan adalah tembakau. Masalah yang dihadapi PT. XYZ adalah kelebihan stock bahan baku, hal ini terjadi karena jumlah pengiriman bahan baku dari pemasok kepada PT. XYZ adalah 6.300 kg atau kelipatannya, hal tersebut dikarenakan untuk memaksimalkan kapasitas kendaraan pengangkut sehingga membuat pers…
Penelitian untuk menganalisa pengaruh kekasaran permukaan terhadap rasio pemampatan tebal geram (h). Parameter pemotongan yang digunakan kecepatan spindel (n) dan radius pojok pahat (nr) bervariasi, gerak makan (f) dan kedalam potong (a) konstan. Hasil yang dicapai pada kedalam potong (a) 0,5 mm, putaran spindel (n) 900 rpm, radius pojok pahat (nr) 0,2 mm dan gerak makan (f) 0,19 mm/put …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui berapa kapasitas yang bisa dihasilkan sebuah conveyor menurut kecepatan rpm motor dan dimensi conveyor serta untuk menentukan pemilihan komponen yang digunakan sebagai sistem penyalur daya. Penelitian ini merupakan perancangan yang dilakukan berdasarkan perhitungan dari buku panduan perancangan conveyor maupun katalog yang berisikan komponen penyusun be…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sudut potong utama pada proses penggurdian terhadap bentuk chip. Yang menjadi latar belakang dalam penelitian ini ialah agar mempermudah pengguna dalam menggunakan mesin frais/gurdi untuk mengetahui kekasaran permukaan bentuk chip. Selain itu mesin gurdi sendiri merupakan suatu alat peningkatan dalam kinerja pahat secara umum sehingga memberika…
Metode vibrasi merupakan metode perawatan mesin yang efektif dengan menganalisa karakteristik dan signal getaran sehingga diketahui kondisi ataupun kerusakan yang terjadi tanpa harus membongkar atau menghentikan mesin. Metode vibrasi yang dilakukan di PT. INDO SUKSES SENTRA USAHA membutuhkan alat vibrations meter untuk mengolah data yang dapat memberikan informasi tentang kondisi serta kerusak…
Jalan tol pasuruan – probolinggo merupakan salah satu proyek jalan tol nasional yang saat masih dalam tahap pelaksanaan. Proyek jalan tol tersebut dibuat karena lalu lintas yang terjadi didaerah pantura kabupaten probolinggo sampai kabupaten pasuruan dimana sudah kurang maksimal sehingga dikhawatirkan pada tahun kedepannya akan berdampak pada kurang efisiennya waktu tempuh kendaraan yang meli…
Jalan merupakan prasarana transportasi darat yang banyak digunakan masyarakat dalam kehidupan sehari-hari, oleh karena itu akses atau prasarana tersebut harus mampu mendukung kebutuhan masyarakat dan harus didukung oleh perkerasan jalannya. Perkerasan jalan (pavement) merupakan salah satu unsur utama kontruksi jalan dalam dalam kelancaran transportasi serta memberikan kenyamanan dan keamanan ba…