Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Earning Per Share (EPS), Return On Equity (ROE) dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap harga saham pada perusahaan finance tahun 2008 – 2012. Penelitian ini menggunakan data sekunder. Jumlah populasi dalam penelitian ini sebanyak 17 perusahaan sedangkan pemilihan sampel menggunakan purposive sampling. Uji persyaratan analisis menggunakan An…
Skripsi ini berjudul “Pengaruh Earning Per Share (EPS) Dan Dividend Per Share (DPS) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Dibursa Efek Indonesia (BEI)”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh earning per share dan dividend per share terhadap harga saham pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2011. Adapun perusahaan …
Pada skripsi ini yang berjudul “Pengaruh DER (Debt to Equity Ratio), PER (Price Earning Ratio), EPS (Earning Per Share), ROA (Return On Assets) dan ROE (Return On Equity) Terhadap Harga Saham Perusahaan Rokok Yang Go Public Di Bursa Efek Indonesia” bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis apakah DER, PER, EPS, ROA, dan ROE berpengaruh signifikan terhadap harga saham pada perusahaan rokok…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh efisiensi, efektivitas, dan relevansi dari penerapan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP) bagi UMKM (Koperasi) ditinjau dari persepsi akuntan. Jenis dan sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif, yaitu data primer yang diperoleh dari jawaban responden terhadap pernyataan yang a…
Aktualisasi diri merupakan kebutuhan untuk menumbuhkembangkan potensi dan bakat dan menjadikan seseorang menuju ke arah pengembangan diri yang baik. Aktualisasi diri akan berjalan baik jika didukung oleh kondisi lingkungan yang baik. Salah satu kaum yang mendapat perlakuan yang berbeda dari masyarakat adalah waria. Fenomena waria merupakan suatu hal yang unik dan menarik. Waria muncul sebagia f…
Ada dua pendekatan dalam menentukan harga saham yaitu analisa teknikal dan analisa fundamental. Tujuan analisis fundamental adalah menentukan apakah nilai saham berada pada posisi undervalue atau overvalue. Tujuan utama investor untuk melakukan investasi adalah untuk memperoleh return (tingkat pengembalian). Semua investor ingin agar investasinya mendapatkan return yang setinggi-tingginya. Kon…
Saham merupakan bentuk investasi yang banyak dipilih oleh investor.Dalam kegiatan pasar modal harga saham merupakan refleksi dari nilai perusahaan. Untuk menilai saham, pemodal harus melakukan analisis terlebih dahulu terhadap saham-saham yang ada di pasar modal untuk menentukan saham-saham yang dapat memberikan return paling optimal. Penilaian harga saham dapat dilakukan dengan menggunakan ana…