Perancangan mesin penggiling padi mobile merupakan salah satu penerapan teknologi tepat guna untuk membantu UKM khususnya petani padi dalam proses penggilingan gabah/beras. Mesin ini dirancang sesuai ukuran standar penggiling padi mobile yaitu tinggi total 750 mm dan dimensi bodi 750 600 mm, pada proses perancangan adapun rumus dan teori yang diambil secara umum yaitu rumus perhitungan V belt, …
Penggilingan padi cv beras BIMA NTB adalah industry skala kecil yang masih beroprasi dengan cara konvensional. Pada penggilingan padi tersebut masih menggunakan cara angkut padi manual untuk menuju bak penampungan penggilingan sehingga kurang efektif terhadap waktu dan pekerjaan. Tujuan pada perencanaan system konveyor ini untuk meningkatkan hasil produktivitas penggilingan padi. Dengan membuat…
Semakin berkembangnya dunia transportasi, baik struktur maupun infrastruktur mengakibatkan perilaku lalu lintaspun berubah. Salah satunya terjadi peningkatan dalam volume lalu lintas. Secara teoritis, terdapat hubungan yang mendasar antara volume (flow), kecepatan (speed) dan Kepadatan (density) Sidoarjo sebagai kota Industri dan penyangga Ibukota Provinsi Surabaya, Pertambahan perjala…
Kepuasan pernikahan pada pasangan yang menjalani pernikahan jarak jauh merupakan sebentuk persepsi terhadap kehidupan pernikahan seseorang yang diukur dari besar kecilnya kesenangan yang dirasakan saat menjalani pernikahan jarak jauh dalam jangka waktu tertentu. Adanya jarak sebagai pemisah yang membuat mereka tidak bisa bertemu setiap hari akan menimbulkan kemungkinan ketidakpuasan terhadap pe…
Pada perkembangannya gaya hidup hedonisme dapat menyerang siapa saja termasuk pada pengguna media sosial Instagram karena pada dasarnya hasrat untuk mendapatkan kesenangan dimiliki oleh setiap manusia. Namun, kemajuan teknologi membawa perubahan dalam sosial dan budaya di tatanan masyarakat modern. Misalnya, masyarakat modern tidak hanya mengaktualisasikan dan membangun identitasnya di kehidupa…
Pajak Kendaraan Bermotor merupakan penyumbang terbesar terhadap Pendapatan Asli Daerah sehingga diharapkan dapat membiayai pengeluaran pemerintah untuk pembangunan. Salah satu pajak dengan kontribusi terbesar pada pemerintah provinsi adalah Pajak Kendaraan Bermotor. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kontribusi penerimaan Pajak Kendaraan Bermotor pada UPT. Pendapatan Pengelola …