Psikologi sosial merupakan salah satu cabang psikologi yang secara nyata berhubungan langsung dengan masalah-masalah sosial manusia. Perkembangan psikologi sosial empiris sudah mencapai lebih 100 tahun apabila asumsi kelahiran psikologi sosial adalah pada tahun 1908 sejak dua buku pertama psikologi sosial dipublikasikan. Kini perkembangan psikologi sosial ke arah terapan sudah menjadi tuntutan …
Kejahatan anak remaja (juvenile delinquency) makin hari menunjukkan kenaikan jumlah dalam kualitas kejahatandan peningkatan dalam kegarangan serta kebengisannya yang dilakukan dalam aksi-aksi kelompok. Gejala ini akan terus-menerus berkembang sejalan dengan perkembangan teknologi, industrialisasi dan urbanisasi. Wujud perilaku kejahatan tersebut seperti kebut-kebutan di jalan raya yang membahay…
Dinamika kelompok adalah...............
Setiap hari manusi berinteraksi dengan lingkungan fisik dan sosial. Psikologi Lingkungan membahas interksi manusia dengan lingkungan dalam kajian psikologis. Pemanasan dunia terjadi karena ulah manusia, dan yang menggunakan lingkungan adalah manusia, serta yang disebabkan oleh ulah manusia? Bagaimanakah rasa tanggung jawab MANUSIA dengan kerusakan lingkungannya?. Bagaimanakah merencanakan dan m…
Psikologi sosial ayng penulisnya tampilkan dalam buku ini adalah psikologi sosial islam. Psikologi sosial islami adalah kajian ilmiah yang berusaha memahami keadaan dan sebab-sebab terjadinya perilaku individu dalam situasi sosial dengan menggunakan pandangan dunia islam. Dalam psikologi sosial islami, dasar penysunannya adalah kitab suci (Alqur'an, Al-Hadits serta penafsiran atasnya), pemikira…
Buku ini mengulas fenomena kemiskinan yang selalu mewarnai kehidupan kaum nelayan dalam keseharianny. Kendati buku ini didasarkan pada hasil penelitian disuatu daerah tertentu, namun konklusinya dapat ditarik secara global untuk memotret kemiskinan kehidupan kaum nelayan di Indonesia. Melalui buku ini penulis mencoba memaparkan bahwa masyarakat nelayan di manapun hidupnya selalu berada dalam ga…
Saat ini perubahan di masyarakat sangat cepat terjadi. Manusia sebagai pelaku sekaligus obyek perubahan haruslah berinteraksi dengan perubahan. Menghadapi perubahan yang serba cepat, manusia dihadapkan pada berbagai persoalan. Karena itu , diperlukan kajian-kajian yang dapat menjelaskan segala fenomena mutakhir. Psikologi sosial yang menempatkan manusia sebagai makhluk individu dalam konteks so…
Buku Nelayan dan Politik Perikanan di Indonesia merupakan kajian penelitian mendalam mengenai potensi, daya dukung dan problemmatika dunia perikanan maupun kehidupan neylayan di Indonesia. Kajian ini mengungkap relaitas yang mengenaskan sekaligus mengesankan bagaimana potensi lautan yang demikian besar dan berharga itu dikuras oleh kekuatan asing melalui kapal dan sumber daya manusia (SDM) yang…