CD-ROM
Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Risiko Sistematis (Beta) Saham Perbankan di BEI (Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan LQ 45 di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2018 (CD + Cetak)
Penelitian ini bertujuan untuk menganalis bagaimana beta mempengaruhi return saham, menganalisis bagaimana ukuran perusahaan (size) mempengaruhi return saham dan menganalisis bagaimana book to market equity mempengaruhi return saham. Teknik analisis menggunakan regresi linier berganda. Populasi dalam penelitian ini adalah semua perusahaan sektor pertambangan berjumlah 29 Perusahaan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling, sehingga diperoleh 7 perusahaan. Teknik analisis menggunakan analisis regresi berganda.
Hasil analisis menunjukkan bahwa beta tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham perusahaan. Size berpengaruh signifikan terhadap return saham perusahaan. Book to market equity tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham perusahaan
Kata Kunci : Beta, Size, Book to Market Equity, Return Saham
Tidak tersedia versi lain