CD-ROM
Pengaruh Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Kunjungan Tamu Di Hotel Ijen Suites and Convention Malang (CD + CETAK)
Peran strategi pemasaran untuk meningkatkan kunjungan tamu sangat penting. Dengan adanya strategi pemasaran hotel dapat meningkatkan kunjungan tamu, baik itu tamu yang hanya menginap maupun tamu yang akan mengadakan event. Di hotel Ijen Suite, strategi pemasaran diterapkan dengan cukup baik. Staff sales selalu menggunakan strategi pemasaran yang telah di tentukan oleh pihak hotel untuk memenuhi target yang telah di tentukan oeh pihak atasan dengan cara melakukan beberapa kegiatan seperti sales visit, promosi ke berbagai instansi – instansi dan perusahaan yang ada di Kota Malang. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan peningkatan kunjungantamu baik yang menginap maupun tidak menginap . metode yang di gunakan dalam penelitianini adalah deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukandengan cara melakukak observasi, mengumpulkan dokumen dan membagikan kuesioner. Adapun teknik analisis data dengan cara mengkalsiifikasikan dan mereduksi data. Berdasarkan dari pengujian regresi sederhana yang telah penulis uji terkait dengan peran strategi pemasaran dalam meningkatkan kunjungan tamu di Hotel Ijen Suites Malang. Dilihat dari hasil uji T variabel strategi pemasaran secara keseluruhan berpengaruh terhadap variabel tingkat kunjungan tamu (Ha : di terima). Dilihat dari hasil analisis deskriptif kuantitatif dengan uji T yaitu nilai Thitung sebesar 2,566 lebih besar dari nilai Ttabel 2,3060. Maka hasilnya signifikan.
Kata Kunci : Strategi Pemasaran, Kunjungan Tamu, Sales Visit
Tidak tersedia versi lain