Text
Akar-Akar Ideologi: Pengantar Kajian Konsep Ideologi dari Plato Hingga Bourdien
Istilah Ideologi memiliki ragam pengertian yang kompleks. Orang dapat menggunakan istilah itu untuk merujuk pengertian yang berbeda-beda. Kompleksitas pengertian ideologi tidak lepas dari pengaruh dinamika perkembangan konsep ideologi selama ribuan tahun.
buku ini menunjukkan akar-akar dari konsep idelogai baik dalam konotasi positif maupun negatif. Buku ini bisa dikatakan buku pertama yang ditulis dalam bahasa Indonesia yang memaparkan sejarah pembentukan konsep ideologi.
Tidak tersedia versi lain