CD-ROM
Pengaruh Internal Locus Of Control Terhadap Perilaku Altruistik pada Mahasiswa (CD + Cetak)
Perilaku altruistik di era globalisasi saat ini mengalami banyak penurunan. Seiring dengan kemajuan teknologi dan komunikasi pada saat ini semakin banyak individu mementingkan dirinya sendiri dan cenderung mengabaikan orang lain sehingga semakin memudarnya perilaku altruistik.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh internal locus of control terhadap perilaku altruistik pada mahasiswa. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh nilai koefisienkorelasi sebesar 0,660 dengan nilai signifikansi 0,000 (p
Tidak tersedia versi lain