Computer File
Penerapan sistem otomasi perpustakaan pada manajemen pelayanan sirkulasi (studi kasus di Perpustakaan Universitas Merdeka Malang) https://drive.google.com/file/d/0B0uNqoBLtJGveER1YlE0YjEzdkU/view
Sistem otomasi perpustakaan adalah sistem yang berbasis pada penerapan teknologi informasi dalam kegiatan manajemen perpustakaan. Didalam manajemen pelayanan sirkulasi sistem tersebut diterapkan pada presensi pengunjung, akses katalog online (OPAC), sistem peminjaman dan pengembalian koleksi, keanggotaan, inventarisasi koleksi, dan laporan sirkulasi. Sistem otomasi sangat membantu petugas dalam menjalankan aktifitas pekerjaan diperpustakaan mulai dari bagian pengadaan, pengolahan sampai bagian sirkulasi, dengan adanya sistem otomasi ini maka akan meningkatkan produktivitas, mutu, dan efisiensi kerja.
Tidak tersedia versi lain