CD-ROM
Persepsi karyawan otoritas jasa keuangan terhadap etika profesi dan kecerdasan emosional untuk pengambilan keputusan bagi auditor (studi empiris pada Kantor Otoritas Jasa Keuangan) (CD + Cetak)
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji bagaimana persepsi karyawan OJK terhadap etika profesi dan kecerdasan emosional dalam pengambilan keputusan bagi auditor. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif, validitas, reliabilitas, regresi, asumsiklasik, determinasi, uji f, uji t. Jenis data yang digunakan adalah data primer, teknik pengumpulan data yang digunakan adalah melalui kuesioner. Hasil penelitian yang dapat disimpulkan bahwa hasil uji pengaruh Etika Profesi terhadap Pengambilan Keputusan auditor, adalah siginfikan secara statistik, hal ini ditunjukan dengan variabel yang berpengaruh secara positif terhadap pengambilan keputusan auditor. Sedangkan Kecerdasan emosional terhadap pengambilan keputusan auditor juga signifikan secara statistik, hal ini ditunjukan dengan variabel yang berpengaruh secara positif terhadap pengambilan keputusan auditor.
Kata Kunci : O J K, Etika Profesi, Kecerdasan Emosional, Pengambilan Keputusan
Tidak tersedia versi lain