Tingginya arus kendaraan pada suatu ruas jalan akan menyebabkan penurunan pada kinerja jalan, Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar volume lalu lintas. Untuk mendapatkan suatu data yang diharapkan berdasarkan pada acuan pustaka dengan mengidentifikasi variabel – variabel yang diperlukan, dianalisa dengan menggunakan pendekatan Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI) 1997.…
Bambu dipilih sebagai bahan pengganti baja untuk tulangan karena bambu adalah bahan yang bersifat renewable dan bambu memiliki nilai kuat tarik yang tinggi mendekati baja. Sifat keruntuhan akibat gaya geser pada struktur beton bertulang adalah getas, tidak daktail, dan keruntuhannya terjadi secara tiba-tiba tanpa ada peringatan, oleh sebab itu diperlukan tulangan geser. Tujuan dari penelitian …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi maraknya cyber crime yang dikhususkan pada kejahatan penipuan berbasis online, efektivitas penegakan hukum dalam upaya penanggulangan kejahatan lewat internet atau cyber crime oleh aparat kepolisian republik indonesia, dan kendala-kendala yang dihadapi oleh aparat kepolisian dalam upaya penanggulangannya. Metode penelitian y…
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh secara simultan dan parsial dari variabel bebas yaitu Current Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER), Total Asset Turnover (TATO) dan Net Profit Margin (NPM) terhadap variabel terikat yaitu Return On Equity (ROE). Penelitian dilakukan pada perusahaan sub sektor rokok yang terdaftar di BEI tahun 2013-2017. Teknik sampel penelitian menggunak…
Buku ini mengungkap konsep non-mainstream mengenai kemampuan survival dari sebuah gerakan civil society komunitas marginal. Biasanya, kemampuan daya tahan hidup (survival) itu merupakan manifestasi kebersatuan dari mereka yang ditekan oleh berbagai pihak. Pada kasus ini jemaat Ahmadiyah Indonesia (JAI) mampu menunjukkan bahwa kekuatan civil society mereka terbangun lewat budaya dan nilai-nilai …