Transportasi darat adalah salah satu jenis trasportasi yang paling banyak dan sering digunakan dalam kehidupan manusia sehari-hari, serta paling penting adalah bahwa trasportasi darat berkaitan langsung dalam menunjang pergerakan barang dan jasa dalam skala kecil maupun besar dibandingkan dengan transportasi udara dan laut. Didalam sistem trasportasi darat dibutuhkan peranan utama yaitu jalan, …