Buku ini memberi pengetahuan yang menyeluruh bagi para pembacanya tentang literasi informasi maupun literasi digital, berbagai hal terkait dengan perilaku informasi para pemustaka, serta strategi memberikan layanan bagi segmen-segmen pemustaka yang berbeda. beberapa bab juga membahas secara spesifik tentang perilaku,pemustaka, dan literasi
Buku ini ditulis sebagai upaya untuk memperbanyak perbendaharaan kepustakaan dan membantu memberikan pemahaman kepada para mahasiswa maupun peneliti muda guna melakukan penyusunan skripsi ataupun penelitian manajemen. Penekanan utama dari materi buku ini adalah penjelasan mengenai teori, contoh kasus, dan bahkan praktik menyusun suatu penelitian. Diharapkan setelah selesai membaca buku ini, pe…