Perlakuan akuntansi yang diterapkan terhadap aktiva tetap yang dimiliki perusahaan juga harus diterapkan secara tepat. Perlakuan akuntansi aktiva tetap yang dimaksudkan adalah bagaimana perusahaan menentukan harga perolehan aktiva tetap, bagaimana perlakuan akuntansi atas pengaturan-pengaturan yang terjadi selama masa penggunaan aktiva tetap dalam laporan keuangan perusahaan. Laporan keuanga…
CV. Indah Jaya Gresik adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa kontruksi yang memiliki ciri-ciri khusus dalam pengakuan pendapatan hasil operasinya, karena perusahaan tersebut seringkali mengerjakan proyek yang penyelesaiannya memerlukan waktu yang relatif panjang, melebihi satu periode akuntansi. Dengan demikian, maka metode pengakuan pendapatannya memerlukan perlakuan khusus dibandin…