Pajak merupakan sumber penerimaan Negara yang besar sehingga digunakan untuk melaksanakan pembangunan bagi seluruh rakyat Indonesia. Pajak dipungut dari warga Negara Indonesia dan menjadi salah satu kewajiban yang dapat dipaksakan penagihannya. Salah satu jenis pajak yang penerimaannya cukup besar adalah pajak kendaraan bermotor. Pajak kendaraan bermotor merupakan jenis pajak provinsi yang…