Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar Hubungan antara Penerimaan Sosial dengan Perilaku Konsumtif pada Remaja. Perilaku konsumtif adalah keinginan individu untuk mengkonsumsi barang-barang yang sebeneranya kurang diperlukan secara berlebihan untuk mencapai kepuasan maksimal, baik individu tersebut mempunyai uang maupun yang tidak mempunyai uang. Sedangkan Penerimaan …
Agama sebagai idenitas seseorang, khususnya mahasiswa, telah menjadikan mahasiswa tersebut sebagai makhluk yang akan selalu berikhtiar untuk terus mempertahankan identitas keagamaan yang diemban. Persekutuan Doa sebagai metode pengenalan dan pembelajaran akan Firman Tuhan pada tiap – tiap mahasiswa/i Kristen dalam lingkup Universitas Merdeka Malang, merupakan salah satu kegiatan atau ruang ba…