Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya tingkat ukuran perusahaan dan perputaran kas, dan Return ON Equity (ROE) perusahaan sub sektor Telekomunikasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011-2017, serta untuk mengetahui pengaruh tingkat Ukuran Perusahaan dan perputaran kas, terhadap Return On Equity (ROE) secara parsial maupun simultan pada perusahaan sub sek…
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah Debt to Equity Ratio (DER), Total Asset Turnover (TATO), dan ukuran perusahaan terhadap kinerja perusahaan pada perusahaan industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2017. Teknik penarikan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dan diperoleh sebanyak 50 sampel data. Data diperoleh dari laporan statis…
Struktur modal memiliki pengaruh yang sangat besar terhadap nilai perusahaan. Untuk mengetahui pengaruhnyan diperhatikan faktor seperti pertumbuhan penjualan dan ukuran perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pertumbuhan penjualan terhadap struktur modal dan untuk menganalisis pengaruh ukuran perusahaan terhadap struktur modal. Populasi dalam penelitian ini 6 p…
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris tentang pengaruh ukuran perusahaan, leverage, dan profitabilitas terhadap tarif pajak efektif. Variabel independen yang digunakan adalah ukuran perusahaan, leverage, dan profitabilitas. Variabel dependen yang digunakan adalah tarif pajak efektif. Populasi dalam penelitian adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa E…
Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris apakah leverage, ukuran perusahaan dan profitabilitas berpengaruh terhadap penghindaran pajak. Dengan semakin besar leverage, ukuran perusahaan dan profitabilitas akan semakin signifikan secara simultan atau parsial terhadap penghindaran pajak (tax avoidance). Serta msengetahui manakah yang berpengaruh dominan diantara antara leverage, u…
Struktur modal secara sederhana dapat dikatakan sebagai perbandingan jumlah modal perusahaan antara modal yang diperoleh dari internal perusahaan (modal sendiri) atau modal yang diperoleh dari ekternal perusahaan (hutang). Perbandingan yang tepat (optimal) menjadikan kebijakan-kebijakan yang diambil perusahaan kedepannya akan membuat resiko perusahan semakin kecil dan peluang perusahaan mempero…