Sistem otomasi perpustakaan adalah sistem yang berbasis pada penerapan teknologi informasi dalam kegiatan manajemen perpustakaan. Didalam manajemen pelayanan sirkulasi sistem tersebut diterapkan pada presensi pengunjung, akses katalog online (OPAC), sistem peminjaman dan pengembalian koleksi, keanggotaan, inventarisasi koleksi, dan laporan sirkulasi. Sistem otomasi sangat membantu petugas dalam…